Gejala Tukak Lambung yang Harus Diwaspadai,- Apakah Anda sering mengalami berbagai keluhan seperti ini ?
- Sakit perut
- Selalu ingin mual dan muntah
- Nafsu makan menurun
- Pusing dan sakit kepala
- Tubuh lemas
- Nyeri ulu hati
- Wajah pucat
- Keluar keringat dingin
- Berat badan turun secara drastis
- Sembelit
- Adanya perubahan pada kotoran / tinja
- Muntah darah
- Bab disertai darah
Jika ada beberapa gejala diatas Anda alami atau bahkan semuanya, maka segera waspadai karena dikhawatirkan Anda mengidap penyakit tukak lambung yang sangat berbahaya dan bahkan tidak sedikit penderita berakhir dengan kematian
Tukak lambung sama seperti maag / asam lambung yakni penyakit yang berhubungan dengan organ lambung yang disebabkan karena adanya peradangan akibat infeksi parasit maupun akibat konsumsi asupan yang tidak sehat
Keluhan tukak lambung bisa dialami oleh semua kalangan terutama usia remaja yang sedang senang senangnya mengkonsumsi makanan pedas, berlemak, konsumsi minuman bersoda, minuman dingin bahkan alkohol sekalipun
Tak hanya itu saja, Tukak lambung juga disebabkan karena aktivitas merokok yang tak henti dan sulit dihentikan. Pada umumnya seseorang yang sering merokok mengawali pagi bukan dengan sarapan dan bahkan dengan merokok
Rokok mengandung zat kimia berbahaya yang apabila masuk kedalam tubuh akan berdampak buruk bagi kesehatan tubuh terutama lambung dan juga paru paru
Tukak lambung yang parah akan mengakibatkan timbulnya berbagai komplikasi serius diantaranya adalah lambung bocor, pendarahan lambung, infeksi lambung hingga kanker lambung
Untuk mengatasi keluhan lambung sebelum bertambah parah, Maka sebaiknya segera lakukan pola hidup sehat dengan mengkonsumsi makanan sehat yang banyak mengandung vitamin dan nutrisi yang mampu meningkatkan kesehatan lambung dan juga organ tubuh lainnya
Jangan menunggu nanti, Segera lakukan sekarang juga !! Semoga bermanfaat dan lekas sembuh :D
Gejala Tukak Lambung yang Harus Diwaspadai
by : Rumah sehatku
No comments:
Post a Comment